DAFTAR ISI [Tutup]
LOKER BATAM HARI INI 20 DESEMBER 2024 - PT. Persero Batam atau disebut juga Pengusahaan Daerah Industri Pulau Batam (Persero) adalah perusahaan milik BUMN (Badan Usaha Milik Negara) yang bergerak dalam bidang pelaksaaan kegiatan kepelabuhanan, transportasi darat, terminal kargo bandara dan logistik.
PT. Persero Batam BUTUH SEGERA:
Posisi:
MANAGER KOMERSIAL & PERENCANAAN
Sejarah Singkat Persero Batam
Pengusahaan Daerah Industri Pulau Batam (PERSERO) didirikan sejak tahun 1973 dengan Keputusan Presiden Nomor 41/1973 tentang penetapan kedudukan dan kelembagaan yang ditugasi untuk melaksanakan dan mengembangkan Daerah Industri Pulau Batam. Kegiatan usaha Perusahaan saat ini berfokus pada jasa layanan kepelabuhanan, angkutan darat dan udara, serta property management.
Persero Batam telah bertransformasi dengan menjalankan bisnis baru sebagai Operator Terminal Peti Kemas di Pelabuhan Batu Ampar. Dengan peran baru ini, PT Persero Batam akan terus menjaga kiprahnya untuk mengembangkan Kota Batam sebagai garda terdepan Indonesia di bisnis peti kemas global.
Kualifikasi:
- S1 Manajemen Transportasi / teknik
- Min. 3 tahun dibidang pengembangan
- Memahami dan menguasai kepelabuhanan, Basic Safety, K3
- Awareness ISO 14001 & 37001
Job Description:
- Penyusunan rencana dan realisasi terhadap target produksi dan target pendapatan yang telah ditetapkan.
- Pelaksanaan proses perencanaan dan pengembangan pada Terminal Poti Kemas (TPK) untuk kelangsungan Bisnis Perusahaan.
- Menganalisa setiap permasalahan dan memberikan solusi, ide ide yang terkait komersial dan perencanaan TPK
- Terlaksananya pengembangan SDM di departemen terkait.
- Berwenang berkoordinasi dengan departemen lain terkait dengan kegiatan komersial dan perencanaan beserta isu-isu terkait
- Berwenang dalam mengatur kegiatan komersial dan perencanaan sehingga berjalan dengan lancar mencapai target yang telah ditetapkan. Berwenang mengatur komposisi anggota tiap regu, melakukan penjadwalan serta menentukan arahan kerja
- Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi dan mengakuisisi volume. serta pasar baru guna mendukung pertumbuhan perusahaan
Send Your CV To:
Email: iklan@indocareer.co.id
Subject: MKP_Nama